
Usia Rumah Harapan Indonesia (RHI) memang baru akan melangkah ke 3 tahun pada 2017 ini. Tapi alhamdulillah, puji Tuhan, sudah begitu banyak berkah kami terima selama ini. Salah satunya adalah...
Usia Rumah Harapan Indonesia (RHI) memang baru akan melangkah ke 3 tahun pada 2017 ini. Tapi alhamdulillah, puji Tuhan, sudah begitu banyak berkah kami terima selama ini. Salah satunya adalah...
Halo, kakak-kakak. Kenalin, Ini Khoirunnisa atau Nisa. Dia udah ABG nih, umurnya 14 tahun. Asalnya dari Kampung Pasir Damang, Garut. Nisa sakit lasofaring atau tumor hidung. Gara-gara penyakit...
Adik lucu ini namanya Ridho Amarullah. Lahir tanggal 26 Mei 2015 di Lampung tanpa lubang anus (atresia ani). Karena kelainan ini, berbagai penyakit dan kelainan lainnya pun menyusul, seperti...
Usianya baru 7 bulan tapi banyak sekali penyakit yang bersarang di tubuh Amanda Azizi Putri. Lahir 18 Mei 2016, Amanda yang asal tangerang ini menderita mikrosefali (lingkar kepala kecil),...
Namanya cantik, Zahra Al Bahira. Adik mungil ini lahir pada 21 Maret 2015. Dia adik dampingan kami asal Desa Tolotangga, NTB, atau sekira tiga jam berkendara dari Kota Bima. Zahra menderita...
Vika Rifana usianya baru 1,8 bulan (lahir 26 Maret 2015) tapi sepertinya Tuhan menganggap Vika dan orang tuanya cukup kuat menerima cobaan penyakit yang bertumpuk-tumpuk. Vika adalah...
Syahdan Pratama adalah adik kami yang datang dari Banten. Usianya baru 1 tahun (lahir 17 November 2015). Dia menderita TB Paru dan Laringomalasia Tipe 2 atau penyempitan di saluran napas di...
Umurnya baru satu tahun, lahir pada tanggal 16 November 2015. Makanya, Nor Nayla yang asal Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah ini masih imut ngegemesin banget. Nayla juga belum bisa jalan,...
Kondisi Muhammad Rizki Aditya memang cukup memilukan. Tubuhnya nyaris hanya kulit pembalut tulang. Kemungkinan beratnya tak jauh dari 10-11 kg, padahal usianya sudah 6 tahun. Ini karena...
Recent Comments